Hampir semua internet marketer berusaha untuk mendapatkan Backlink, tapi masalahnya apakah Backlink yang kita dapatkan merupakan Backlink dengan kualitas dan kuantitas yang tepat? Setelah membaca artikel ini, mendapatkan Backlink dengan kulitas dan kuantitas yang tepat tidak lagi menjadi masalah. Karena kita akan tahu tips and tricks untuk mendapatkan backlink tersebut. Artikel ini akan menjelaskan 3 strategi dan tips and triks yang jitu mendapatkan backlink yang berkualitas, perlahan tapi pasti kita akan mendapatkannya.
1.    Perbanyak komentar
Salah satu strategi dan tips and tricks yang paling populer saat ini adalah dengan memberikan komentar pada blog yang lain. Dengan memberikan komentar pada blog lain, kita akan mendapatkan backlink dari beberapa sumber dengan backlink yang berkualitas dengan jumlah tepat. Akan lebih baik lagi apabila kita memberikan komentar  pada blog yang artikelnya relevan dengan keyword blog kita. Jika blog kita fokus pada SEO, maka sebaiknya anda meninggalkan komentar pada blog yang membahas SEO juga.
Untuk mendapatkannya gampang, tinggal berkunjung ke Om Google, cari parameter ini: site:blogspot.com keyword kita, site:flicker.com keyword kita, site:hubpages.com keyword kita, “powered by wordpress” keyword kita. Ini adalah cara yang tepat untuk menemukan artikel relevan dengan keyword kita, sehingga kita bisa langsung meninggalkan komentar di blog tersebut dengan backlink kita.
Contoh:
Kita bisa menggunakan site:blogspot.com sehingga Google akan menyaring semua situs blogspot.com. Ditambah dengan keyword, Google hanya akan menampilkan blog yang memiliki artikel yang benar-benar relevan dengan keyword kita.  Tinggalkan komentar kita ke beberapa blog setiap hari, jangan telalu muluk-muluk yang penting pelan tapi pasti. Coba anda cari dengan menggunakan kata yang lebih komplek.
Untuk sementara hanya satu strategi dan tips and triks mendapatkan backlink berkualitas yang dibahas, learning by doing. Setelah baca artikel ini silahkan anda praktekkan strategi dan tips and triks mendapatkan backlink berkualitas yang barusan kita bahas.
Semoga bermanfaat...
NB: usahakan meninggalkan komentar yang lebih dari 3 baris, karena kurang dari itu akan di anggap SPAM.
Skali lagi semoga bermanfaat dan good luck...

Berkomentarlah secara bijak, karena blog ini juga  DOFOLLOW.

Categories:

Leave a Reply